Informasi Wajib Berkala
Informasi yang wajib diperbaharui kemudian disediakan dan diumumkan kepada publik secara rutin
Motto PPID
Cepat, Tepat, Sederhana, dan Melayani Informasi dengan Setulus Hati
Layanan Kami
Melalui amanat Undang-undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik, Pemerintah Desa Pagerwangi berkomitmen memberikan pelayanan informasi publik bagi seluruh masyarakat
Permintaan Layanan Informasi
Jumlah permintaan layanan informasi yang diajukan kepada PPID Pemdes Pagerwangi
Layanan Informasi Diterima
Jumlah permintaan layanan informasi yang diterima dari yang diajukan kepada PPID Pemdes Pagerwangi
Layanan Informasi Ditolak
Jumlah permintaan layanan informasi yang ditolak dari yang diajukan kepada PPID Pemdes Pagerwangi
Kata Mereka Tentang Layanan PPID

Bambang Pacul
Petani Muda Berjaya
Terima kasih atas informasi yang telah diberikan, sangat mencerahkan kami

Iis Dahliar
Karyawan Swasta
Saya jadi tahu kenapa Pemerintah Desa Pagerwangi memilih doi yang menerima bantuan BLT DD

Yu Taslim
Ibu Rumah Tangga
Semangat terus untuk PPID Desa Pagerwangi untuk memberikan edukasi kepada warga sekitar